Sosialisasi Nota Kesepahaman PUPR-POLRI Kawal Infrastruktur

22 Maret 2021

Card image


dengan hal tersebut, dalam sambutan Kapolda Sumatera Utara Panca Putra, Kepolisian Negara Republik Indonesia khususnya Sumatera Utara berkomitmen untuk bersinergi sehingga Kementerian PUPR dapat bekerja fokus dan maksimal dalam membangun Infrastruktur di Indonesia. Panca menjelaskan bahwa Bapak Kapolri melalui programnya yaitu ‘transformasi menuju Polri Presisi’ salah satunya transformasi operasional dimana salah satu kegiatannya adalah mengamankan program Prioritas Nasional termasuk juga mengamankan kegiatan Pemulihan Ekonomi Nasional. “Momen ini sangat penting tidak hanya menyampaikan sosialisasi kerjasama tetapi menjadi sarana informasi terkait proyek Prioritas Nasional yang dijalankan di Sumatera Utara yang harus kita dukung, jika proyek ini tidak terlaksana maka apa yang sudah direncanakan oleh Pemerintah itu sia-sia”, tutur Panca.

Ditambahkan oleh Sekretaris Inspektorat Jenderal Bimo Adi Nursanthyasto dalam desk panel bahwa Kementerian PUPR ataupun Polri merupakan Instansi Pemerintah sehingga keduanya bergerak dibawah satu komando yaitu Presiden Republik Indonesia. Bimo juga menyampaikan kepada para Kepala Balai yang memiliki paket pekerjaan agar berkoordinasi dengan Kepolisian Daerah setempat apabila menemukan kendala dan butuh bantuan Kepolisian. (NF)

Halaman: 1 2

Berita Lainnya
3 hari yang lalu
Workshop Audit TIK Internal, Langkah Penjaminan Kualitas SPBE
Selengkapnya...
Palm Springs Road
1 bulan yang lalu
Koordinasi Tindak Lanjut Hasil pengawasan Inspektorat Jenderal dan Pemeriksaan BPK RI, Hasil Evaluasi Efektifitas Penerapan Manajemen Risiko Tingkat UPR T-1 serta Koordinasi Rencana Pengawasan Intern TA 2025
Selengkapnya...
Palm Springs Road
5 hari yang lalu
Menteri Pekerjaan Umum Membuka Porseni Hari Bakti ke-79
Selengkapnya...
Palm Springs Road
12 hari yang lalu
Itjen Siapkan Konsep Baru: Pengelolaan Pengaduan yang Lebih Efektif
Selengkapnya...
Palm Springs Road
1 bulan yang lalu
Rapat Pembahasan Rancangan Surat Edaran Inspektur Jenderal Tentang Mekanisme Pengumpulan Data Pengawasan Intern
Selengkapnya...
Palm Springs Road
1 bulan yang lalu
Diskusi Agenda Prioritas Pengawasan Nasional & Pengawasan Kinerja Program/ Lintas Sektor TA 2025
Selengkapnya...
Palm Springs Road
1 bulan yang lalu
DISKUSI PELAKSANAAN PROBITY AUDIT PROYEK STRATEGIS ANTARA INSPEKTORAT JENDERAL KEMENTERIAN PUPR DENGAN INSPEKTORAT KOTA DEPOK
Selengkapnya...
Palm Springs Road
09 September 2024
Workshop Aplikasi E-Integrity BPKP Untuk Penjaminan Kualitas Penilaian Mandiri Maturitas Penyelenggaraan SPIP Kementerian PUPR Tahun 2024
Selengkapnya...
Palm Springs Road