Workshop Manajemen Risiko Batch II

14 April 2021

Card image


Rabu, 14 April 2021 – Bertempat di Balai Pengembangan Kompetensi Wilayah III, Jakarta telah diselenggarakan Workshop Manajemen Risiko Batch II Tahun 2021 oleh Pusdiklatwas BPKP yang bekerja sama dengan Pusat Pengembangan Kompetensi Manajemen BPSDM. Kegiatan ini diselenggarakan selama 14 hari, t.m.t  14 April 2021 s.d 27 April 2021, dimana peserta workshop terdiri atas perwakilan dari Unit Kepatuhan Intern (KI) masing-masing Unit Organisasi Kementerian PUPR.

Dalam kesempatan tersebut, T. Iskandar selaku Inspektur Jenderal mengingatkan kembali mengenai pentingnya Manajemen Risiko, terutama korelasinya saat ini dengan 9 (Sembilan) Strategi Pencegahan Fraud PBJ di Kementerian PUPR. Unit KI sebagai 2nd line of defense memiliki kewajiban dalam pengendalian risiko melalui pembinaan teknis dan pemantauan penerapannya di Unit OrganisasiKegiatannya berupa Pembinaan Pengendalian 1T+3E (Taat Aturan, Efektif, Efisien, Ekonomis), dan pemantauannya. Selain itu, Unit Kerja/UPT/Satker Pelaksana sebagai 1st line,  dan Inspektorat Jenderal sebagai 3rd line juga memiliki peran dan tugas yang tidak kalah penting. Tugas 1st line yaitu melaksanakan pelaksanaan pengendalian intern dalam pencapaian tujuan Unor yang diwujudkan dengan penyusunan & penerapan Manajemen Risiko atas proses Survey, Investigasi, Desain, Akuisisi Lahan, Operasi, dan Pemeliharaan dalam proses PBJ,

Halaman: 1 2

Berita Lainnya
3 hari yang lalu
Workshop Audit TIK Internal, Langkah Penjaminan Kualitas SPBE
Selengkapnya...
Palm Springs Road
1 bulan yang lalu
Koordinasi Tindak Lanjut Hasil pengawasan Inspektorat Jenderal dan Pemeriksaan BPK RI, Hasil Evaluasi Efektifitas Penerapan Manajemen Risiko Tingkat UPR T-1 serta Koordinasi Rencana Pengawasan Intern TA 2025
Selengkapnya...
Palm Springs Road
5 hari yang lalu
Menteri Pekerjaan Umum Membuka Porseni Hari Bakti ke-79
Selengkapnya...
Palm Springs Road
12 hari yang lalu
Itjen Siapkan Konsep Baru: Pengelolaan Pengaduan yang Lebih Efektif
Selengkapnya...
Palm Springs Road
1 bulan yang lalu
Rapat Pembahasan Rancangan Surat Edaran Inspektur Jenderal Tentang Mekanisme Pengumpulan Data Pengawasan Intern
Selengkapnya...
Palm Springs Road
1 bulan yang lalu
Diskusi Agenda Prioritas Pengawasan Nasional & Pengawasan Kinerja Program/ Lintas Sektor TA 2025
Selengkapnya...
Palm Springs Road
1 bulan yang lalu
DISKUSI PELAKSANAAN PROBITY AUDIT PROYEK STRATEGIS ANTARA INSPEKTORAT JENDERAL KEMENTERIAN PUPR DENGAN INSPEKTORAT KOTA DEPOK
Selengkapnya...
Palm Springs Road
09 September 2024
Workshop Aplikasi E-Integrity BPKP Untuk Penjaminan Kualitas Penilaian Mandiri Maturitas Penyelenggaraan SPIP Kementerian PUPR Tahun 2024
Selengkapnya...
Palm Springs Road