Penandatanganan Nota Kesepahaman Antara BPKP Dengan Kementerian PUPR

23 Desember 2020

Card image


Jakarta (22/12), bertempat di Ruang Pendopo Kementerian PUPR, telah dilaksanakan seremonial penandatanganan Nota Kesepahaman antara BPKP dengan Kementerian PUPR. Nota Kesepahaman yang telah dibuat diharapkan dapat mendukung Penyelenggaraan Pengawasan Intern di Kementerian PUPR. Seremonial penandatanganan dilakukan dengan singkat dan dihadiri tamu terbatas.

Dalam kesempatan ini, turut hadir Kepala BPKP Muhamad Yusuf Ateh dan Menteri PUPR Basuki Hadimuljono selaku pihak yang akan menandatangani Nota Kesepahaman, turut hadir pula para Pimpinan Tinggi Madya dan Pratama di lingkup BPKP dan Kementerian PUPR.

Dalam sambutan singkatnya, Ateh menyampaikan bahwa Kementerian PUPR sebagai ujung tombak pembangunan negeri, diharapkan dapat memberikan sumbangsih lebih lagi dalam segi pembangunan sehingga dapat dirasakan manfaatnya oleh seluruh masyarakat. Ateh menambahkan, BPKP memiliki hubungan yang sangat baik dengan Kementerian PUPR, “hari ini kita menandatangani Nota Kesepahaman sebagai bentuk komitmen, integritas kerja antar instansi untuk sinergi yang lebih baik lagi”, tutur Ateh.

Ditambahkan oleh Basuki, “kita sudah mendapatkan satu Unit Kerja yang mendapatkan predikat WBK, dan ini tidak lepas dari dukungan BPKP, kita juga akan mencoba meningkatkan nilai IACM”. Kedepan Kementerian PUPR masih dipercayai untuk memegang anggaran pembangunan infrastruktur yang besar. Sebelum mengakhiri sambutan singkatnya, Basuki menekankan untuk

Halaman: 1 2

Berita Lainnya
3 hari yang lalu
Workshop Audit TIK Internal, Langkah Penjaminan Kualitas SPBE
Selengkapnya...
Palm Springs Road
1 bulan yang lalu
Koordinasi Tindak Lanjut Hasil pengawasan Inspektorat Jenderal dan Pemeriksaan BPK RI, Hasil Evaluasi Efektifitas Penerapan Manajemen Risiko Tingkat UPR T-1 serta Koordinasi Rencana Pengawasan Intern TA 2025
Selengkapnya...
Palm Springs Road
5 hari yang lalu
Menteri Pekerjaan Umum Membuka Porseni Hari Bakti ke-79
Selengkapnya...
Palm Springs Road
12 hari yang lalu
Itjen Siapkan Konsep Baru: Pengelolaan Pengaduan yang Lebih Efektif
Selengkapnya...
Palm Springs Road
1 bulan yang lalu
Rapat Pembahasan Rancangan Surat Edaran Inspektur Jenderal Tentang Mekanisme Pengumpulan Data Pengawasan Intern
Selengkapnya...
Palm Springs Road
1 bulan yang lalu
Diskusi Agenda Prioritas Pengawasan Nasional & Pengawasan Kinerja Program/ Lintas Sektor TA 2025
Selengkapnya...
Palm Springs Road
1 bulan yang lalu
DISKUSI PELAKSANAAN PROBITY AUDIT PROYEK STRATEGIS ANTARA INSPEKTORAT JENDERAL KEMENTERIAN PUPR DENGAN INSPEKTORAT KOTA DEPOK
Selengkapnya...
Palm Springs Road
09 September 2024
Workshop Aplikasi E-Integrity BPKP Untuk Penjaminan Kualitas Penilaian Mandiri Maturitas Penyelenggaraan SPIP Kementerian PUPR Tahun 2024
Selengkapnya...
Palm Springs Road