Sinergi Untuk Indonesia Maju, Kejaksaan RI Dampingi Kementerian PUPR

21 November 2020

Card image


Indonesia maju, sehingga dapat mempercepat pelaksanaan program dan memberi rasa nyaman dan aman bagi pelaksana saat bertugas, untuk itu saya mengucapkan terima kasih untuk seluruh Korps Adhyaksa di Indonesia,” tutup Basuki.

Senada dengan hal tersebut, Jaksa Agung Republik Indonesia Sanitiar Burhanuddin menerima maksud baik dari kegiatan ini, “pengamanan pembangunan strategis oleh Kejaksaan berupaya hadir dalam rangka sinergi dan membantu mencari solusi atas hambatan yang terjadi, kiranya hal ini dapat dilaksanakan secara optimal oleh Kejaksaan dan Kementerian PUPR,” tutur Burhanuddin.

Burhanuddin juga berpesan untuk para Kepala Kejaksaan Tinggi dan Kepala Kejaksaan Negeri agar bersikap professional dalam penanganan perkara dan bukan mencari kesalahan. “Segera sampaikan apabila menemukan kesalahan dan lakukan pendampingan, apabila ada pelanggaran jangan ragu untuk menindak dengan tegas,” tutup Burhanuddin.

Baik Kementerian PUPR maupun Kejaksaan RI satu suara dalam kegiatan ini. Dimana APH berperan aktif dalam upaya pencegahan serta memberikan assurance bagi pemerintah dan pelaku pembangunan dalam melaksanakan kegiatan dan mengelola anggaran. Untuk itu, Kejaksaan RI hadir untuk melakukan koordinasi dalam pemecahan permasalahan hukum agar pembangunan tepat waktu, tepat mutu dan tepat sasaran. (NF)

Halaman: 1 2

Berita Lainnya
3 hari yang lalu
Workshop Audit TIK Internal, Langkah Penjaminan Kualitas SPBE
Selengkapnya...
Palm Springs Road
1 bulan yang lalu
Koordinasi Tindak Lanjut Hasil pengawasan Inspektorat Jenderal dan Pemeriksaan BPK RI, Hasil Evaluasi Efektifitas Penerapan Manajemen Risiko Tingkat UPR T-1 serta Koordinasi Rencana Pengawasan Intern TA 2025
Selengkapnya...
Palm Springs Road
5 hari yang lalu
Menteri Pekerjaan Umum Membuka Porseni Hari Bakti ke-79
Selengkapnya...
Palm Springs Road
12 hari yang lalu
Itjen Siapkan Konsep Baru: Pengelolaan Pengaduan yang Lebih Efektif
Selengkapnya...
Palm Springs Road
1 bulan yang lalu
Rapat Pembahasan Rancangan Surat Edaran Inspektur Jenderal Tentang Mekanisme Pengumpulan Data Pengawasan Intern
Selengkapnya...
Palm Springs Road
1 bulan yang lalu
Diskusi Agenda Prioritas Pengawasan Nasional & Pengawasan Kinerja Program/ Lintas Sektor TA 2025
Selengkapnya...
Palm Springs Road
1 bulan yang lalu
DISKUSI PELAKSANAAN PROBITY AUDIT PROYEK STRATEGIS ANTARA INSPEKTORAT JENDERAL KEMENTERIAN PUPR DENGAN INSPEKTORAT KOTA DEPOK
Selengkapnya...
Palm Springs Road
09 September 2024
Workshop Aplikasi E-Integrity BPKP Untuk Penjaminan Kualitas Penilaian Mandiri Maturitas Penyelenggaraan SPIP Kementerian PUPR Tahun 2024
Selengkapnya...
Palm Springs Road