Rapat Pembahasan Rancangan Surat Edaran Inspektur Jenderal Tentang Mekanisme Pengumpulan Data Pengawasan Intern
17 Oktober 2024
masukan terkait Rancangan Surat Edaran tersebut. Beberapa peserta menyampaikan saran mengenai peningkatan kejelasan kalimat dalam rancangan, sehingga seluruh poin penting dapat disampaikan dengan lebih tepat.
Sekretaris Inspektorat Jenderal, Bimo Adi Nursanthyasto, menegaskan pentingnya mekanisme penyusunan Ikhtisar Laporan Hasil Pengawasan yang efektif sehingga laporan dapat disampaikan kepada Menteri tepat waktu. Dalam hal ini Inspektorat Wilayah/Bidang diharapkan menyusun ikhtisar data pengawasan secara profesional, yang kemudian akan dikompilasi oleh Sekretariat Inspektorat Jenderal menjadi satu kesatuan laporan yang komprehensif.
Pada akhir sesi rapat pembahasan, seluruh peserta menyepakati Rancangan Surat Edaran yang telah disusun dan mekanisme penyusunan laporan ikhtisar hasil pengawasan Inpektorat Jenderal. Bahwa setiap Inspektorat Wilayah/Bidang bertanggung jawab untuk menyusun ikhtisar data pengawasan secara profesional, yang kemudian dikompilasi oleh Sekretariat Inspektorat Jenderal. (EIW)
Inspektorat Jenderal Kementerian PU Memperkuat Peran APIP dalam Pengadaan Barang/Jasa pada Penanganan Keadaan Darurat
Selengkapnya...
Itjen Kementerian PU Kawal Akuntabilitas Pengadaan Barang/Jasa Penanganan Darurat Pasca Bencana di Sumatera Utara
Selengkapnya...
Pendampingan Pengadaan Barang/Jasa dalam Penanganan Keadaan Darurat, Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana Alam di Provinsi Sumatera Barat
Selengkapnya...
Pendampingan Pengadaan Barang/Jasa dalam Penanganan Keadaan Darurat, Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana Alam di Provinsi Aceh
Selengkapnya...
Itjen Bahas Konsep Naskah Nota Kesepahaman dengan BPKP tentang Penyelenggaraan Pengawasan Intern di Lingkungan Kementerian Pekerjaan Umum
Selengkapnya...
Rapat Pendahuluan (Entry Meeting) dan Penandatanganan Pakta Integritas Terkait Pembangunan Strategis Pada Pekerjaan Peningkatan Konektivitas Jalan Daerah Di Lingkungan Direktorat Jenderal Bina Marga
Selengkapnya...
Itjen PU Kawal Verifikasi Naskah Nota Kesepahaman dengan Polri Mengenai Sinergi Pelaksanaan Tugas dan Fungsi di Bidang Pekerjaan Umum
Selengkapnya...
Inspektorat Jenderal Gelar Nonton Film Bersama dan Diskusi Inspiratif Peringati Hakordia 2025
Selengkapnya...